a.
Karakter pertama 'T' ditempatkan sebagai root
b.
Karakter 'R' karena lebih kecil dari 'T', maka akan
menempati cabang kiri
c.
Karakter 'I' karena lebih kecil dari 'T' dan 'R',
maka akan menempati cabang kiri 'R'
d.
Karakter 'V' karena lebih kecil dari 'T', maka akan
menempati cabang kanan
e.
Karakter 'E' karena lebih kecil dari 'T', 'R'
dan 'I', maka akan menempati cabang kiri 'I'
f.
Karakter 'N' karena lebih kecil dari 'T','R' dan
lebih besar dari 'I', maka akan menempati cabang kanan 'I'
g.
Karakter 'A' karena lebih kecil dari 'T', 'R', 'i'
dan 'E', maka akan menempati cabang kiri 'E'
a.
Karakter pertama 'M' ditempatkan sebagai root
b.
Karakter 'U' karena lebih besar dari 'M', maka
akan ditempatkan cabang kanan
c.
Karakter 'K' karena lebih kecil dari 'M', maka
akan ditempatkan cabang kiri
d.
Karakter 'H' karena lebih kecil dari 'M' dan 'K',
maka akan ditempatkan cabang kiri 'K'
e.
Karakter 'L' karena lebih kecil dari 'M' dan
lebih besar dari 'K', maka akan ditempatkan cabang kanan 'K'
f.
Karakter 'I' karena lebih kecil dari 'M', 'K'
dan lebih besar dari 'H', maka akan ditempatkan cabang kanan 'H'
g.
Karakter 'S' karena lebih besar dari 'M' dan
lebih kecil dari 'U', maka akan ditempatkan cabang kiri 'U'
a.
Karakter pertama 'P' ditempatkan sebagai root
b.
Karakter 'U' karena lebih besar dari 'P' , maka
akan ditempatkan cabang kanan
c.
Karakter 'R' karena lebih besar dari 'P' dan
lebih kecil dari 'U', maka akan ditempatkan cabang kiri 'U'
d.
Karakter 'W' karena lebih besar dari 'P' dan 'U',
maka akan ditempatkan cabang kanan 'U'
e.
Karakter 'A' karena lebih kecil dari 'P, maka
akan ditempatkan cabang kiri
f.
Karakter 'I' karena lebih kecil dari 'P' dan
lebih besar dari 'A', maka akan ditempatkan cabang kanan 'A'
44. Bila diberikan untai
LESTARI maka proses untuk membentuk pohon biner adalah :
a.
Karakter pertama 'L' ditempatkan sebagai root
b.
Karakter 'E' karena lebih kecil dari 'L', maka
akan ditempatkan cabang kiri
c.
Karakter 'S' karena lebih besar dari 'L', maka
akan ditempatkan cabang kanan
d.
Karakter 'T' karena lebih besar dari 'L' dan 'S',
maka akan ditempatkan cabang kanan 'S'
e.
Karakter 'A' karena lebih kecil dari 'L' dan 'E',
maka akan ditempatkan cabang kiri 'E'
f.
Karakter 'R' karena lebih besar dari 'L' dan lebih
kecil dari 'S', maka akan ditempatkan cabang kiri 'S'
g.
Karakter 'I' karena lebih kecil dari 'L' dan lebih
besar dari'E', maka akan ditempatkan cabang kanan 'E'
55. Bila diberikan untai
SUGITO maka proses untuk membentuk pohon biner adalah :
a.
Karakter pertama 'S' ditempatkan sebagai root
b.
Karakter 'U' karena lebih besar dari 'S', maka
akan ditempatkan cabang kanan
c.
Karakter 'G' karena lebih kecil dari 'S', maka
akan ditempatkan cabang kiri
d.
Karakter 'I' karena lebih keecil dari 'S' dan lebih
besar dari 'G', maka akan ditempatkan cabang
kanan 'G'
e.
Karakter 'T' karena lebih besar dari 'S' dan lebih
kecil dari 'U', maka akan ditempatkan cabang kiri 'U'
f.
Karakter 'O' karena lebih kecil dari 'S' dan
lebih besar dari 'G', 'I', maka akan ditempatkan
cabang kanan 'I'